Sadis, Dikeroyok Teman Kelas, Siswa MTsN Kunir Blitar Tewas di Dalam Kelas
Jum'at, 25 Agustus 2023 | 18:15 WIB
Belum diketahui pasti, saat kekerasan terjadi di mana posisi siswa lain dan guru Mtsn Kunir. Informasi lain yang beredar, pelaku diduga lebih dari satu siswa. Kabarnya, kematian korban diduga akibat dikeroyok.
Bastoni mengaku mendapat kabar insiden tewasnya siswa itu usai salat Jumat dan ia pun langsung meluncur ke Mtsn Kunir. Saat di lokasi ia melihat ada satu siswa yang diduga pelaku, berada di ruang guru BK (Bimbingan Konseling).
Editor : Stefanus Dile Payong