get app
inews
Aa Read Next : Waduh, Kembali Erupsi Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki Setinggi 700 Meter di Atas Puncak

Semburkan Kolom Abu Setinggi 700 Meter Gunung Ile Lewotolok di NTT Erupsi

Senin, 15 April 2024 | 07:26 WIB
header img
Erupsi Gunung Ile Lewotolok di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (15/4/2024). (Foto: iNews/Joni Nura)

Pada tingkat aktivitas Level III direkomendasikan kepada masyarakat sekitar Gunung IIe Lewotolok maupun pengunjung atau pendaki maupun wisatawan agar tidak memasuki dan tidak beraktivitas dalam wilayah radius 2 km dari pusat aktivitas gunung api.

Masyarakat Desa Lamatokan dan Desa Jontona agar selalu mewaspadai potensi ancaman bahaya dari guguran atau longsoran lava dan awan panas dari bagian timur puncak. Kemudian tidak memasuki dan beraktivitas di dalam wilayah sektoral selatan dan tenggara sejauh 3 km. Gunakan masker pelindung mulut dan hidung serta perlengkapan lain untuk melindungi mata dan kulit.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Berita iNews Belu di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut