get app
inews
Aa Text
Read Next : Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat, Dinkes Belu Launching Integrasi Layanan Primer

Tampil Dalam Lomba Busana Adat Memperingati HKN Ke- 58, Ini Harapan Nakes di Belu

Jum'at, 18 November 2022 | 19:44 WIB
header img
Perwakilan peserta nakes dari setiap puskesmas yang tampil dalam fashion show, dalam rangka HKN ke-58 Tahun Tingkat kabupaten belu, jumat,(18/11/2022). foto iNews.TV/ Evan pay.

ATAMBUA, iNewsBelu.id – Momentum Hari Kesehatan Nasional (HKN), Ke-58 tingkat Kabupaten Belu tahun 2022 baru digelar hari ini
di gedung olahraga L.A Bone Atambua, ratusan perwakilan tenaga  kesehatan (Nakes) dari semua puskesmas hadir dan mengikuti
rangakian kegiatan mulai dari senam kebugaran, pemeriksaan kesehatan, donor darah, vaksin Covid-19, selai itu ada juga pegelaran
fashion show berbusana adat dengan pesertanya dari semua puskesmas. 

Kegiatan yang dibuka secara resmi Bupati Belu dr Agustinus Taolin tersebut diawali pula dengan penampilan fashion show oleh puluhan
nakes dari unsur puseksmas se Kabupaten Belu.

Turut hadir Sekertaris para pimpinan OPD  Ketua TP-PKK Kabupaten Belu, Forkopimnda Kabupaten Belu serta undangan lainnya.

Isak salah satu staf pada Dinas Kesehatan Kabupaten Belu mengatakan kami secara pribadi sangat senang karena pada hari ini dalam
rangka merayakan hari kesehatan nasional ke-58  tingkat kabupaten belu dan para perwakilan diminta untuk berbusana adat dari berbagai
suku yang ada di kabupaten belu.

 

Tujuan dari berpakian busana adat dalam fashion show ini selain sebagai bentuk promosi kearifan lokal
namun kegiatan fashion show ini  sebagai bentuk hiburan untuk memberikan semangat kepada para tenaga kesehatan yang terus bertugas
melayani masyarakat meskipun ditengah pandemi.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut