get app
inews
Aa Text
Read Next : Sadis, Gegara Mabuk Anak di Makassar Tega Aniaya Ibu Kandung hingga Terluka

Messi Takut Ditembak Usai Menjambret Ponsel Milik Wanita

Sabtu, 03 September 2022 | 06:57 WIB
header img
Ilham Prasetyo alias Messi (27) menyerahkan diri ke Unit Reskrim Polsek Panakukang, setekah video penjambretan yang dilakukannya viral di media sosial. Foto/iNews TV/Muhammad Nur Bone

MAKASSAR, iNewsBelu.id - Seorang buruh bangunan, Ilham Prasetyo (27) menyerahkan diri ke Unit Reskrim Polsek Panakukang. Pria yang akrab disapa Messi ini, menyerahkan diri ke polisi karena takut ditembak usai aksi penjambretan yang dilakukannya viral di media sosial.

Messi menjambret ponsel milik seorang wanita, dan videonya beredar luas di media sosial. Tak ingin ditembak polisi, Messi akhirnya menyerahkan diri sambil membawa ponsel hasil menjambret, beserta motor yang digunakannya menjambret.

Ponsel hasil menjambret itu, sebelum diserahkan ke polisi ternyata sudah sempat dijual oleh Messi. Dihadapan polisi, Messi mengaku terpaksa menjambret untuk membayar utang kepada istrinya.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut