Sementara itu, negara tetangga Nepal juga mencatat 13 kematian akibat DBD. Lebih dari 21.200 infeksi tejadi.
Pemerintah Bangladesh, bersama dengan organisasi kesehatan internasional, telah berusaha untuk mengendalikan penyebaran demam berdarah dengue melalui kampanye kesehatan dan perawatan medis.
Tetapi penyakit ini tetap menjadi tantangan kesehatan yang signifikan di negara ini, terutama selama musim hujan.
Salah satu penyebab utamanya yakni kurangnya kesadaran masyarakat tentang cara mencegah demam berdarah dengue belum optimal.
Editor : Stefanus Dile Payong
Artikel Terkait