Lolos dari Berondongan Sniper hingga Pura-pura Jadi Monyet, Inilah Kisah Jenderal Hoegeng

Rico Afrido Simanjuntak
Kisah Jenderal Hoegeng yang sempat diburu oleh sniper atau penembak jitu hingga pernah pura-pura menjadi seekor monyet akan diulas dalam artikel ini. Foto/Dok.SINDOnews

JAKARTA - Kisah Jenderal Hoegeng yang sempat diburu oleh sniper atau penembak jitu hingga pernah pura-pura menjadi seekor monyet akan diulas dalam artikel ini. Diketahui, Hoegeng pernah bertugas di Medan. 

Hoegeng saat diberi tahu akan menjadi Kepala Direktorat Reserse dan Kriminal (Ditserse dan Kriminal) Kantor Kepolisian Provinsi Sumatera Utara pun menyambutnya dengan antusias. Pasalnya, bertugas di Medan saat itu bagi seorang polisi muda yang baru merintis karier merupakan hal yang tak mudah. Sebab, Medan waktu itu dikenal bukan sebagai wilayah kerja yang enteng, terutama bagi polisi yang jujur dan tak mau kompromi, tetapi banyak yang menggiurkan sehingga melanggar hukum. Berbagai kasus kejahatan di Medan marak saat itu.

Di antaranya, smokel (penyelundupan) berbagai barang masuk ke Indonesia maupun keluar negeri melalui pelabuhan dan perairan, perjudian, perampokan, serta suap menyuap dari kalangan pengusaha kepada aparat negara. Diduga, banyak oknum-oknum aparat penegak hukum seperti polisi atau tentara menjadi backing kasus perjudian dan penyelundupan kala itu.



Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network