get app
inews
Aa Read Next : Sadis! bu Kandung di Kupang NTT Tega Potong Tangan Balita 3 Tahun

Tragis! Longsor di Kabupaten Ende Ibu dan Anak Tertimbun, 1 Orang Tewas

Selasa, 07 Mei 2024 | 20:44 WIB
header img
Longsor di NTT (Foto iNews: Joni Nura)

ENDE, iNewsBelu.id  - Dua warga Desa Wolotopo Timur, Kecamatan Ndona, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) tertimbun material longsor. 

Satu korban meninggal dunia, satu lagi bisa selamatkan dan saat ini dalam perawatan di RSUD Ende.

Dua korban itu ibu dan anak. Kejadian bermula akibat hujan deras yang mengguyur Kabupaten Ende selama beberapa jam akibatnya tembok penyokong setinggi 5 meter longsor menimpa rumah warga.

Kapolsek Ndona Ipda I Gede Wisna menyampaikan, kejadian kurang lebih tepat jam 8 malam. Awalnya kedua korban mendengar bunyi gemuruh dan berniat mau menyelamatkan diri, namun saat mau lari tembok penyokong serta material lainnya turun sehingga menimbun kedua korban.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut