get app
inews
Aa Text
Read Next : Dijebloskan ke Lapas Salemba,Ferdy Sambo Siap di Penjara Seumur Hidup

Waduh, Ternyata Adik Brigadir J Ungkap Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Jarang Tinggal Serumah

Selasa, 25 Oktober 2022 | 17:15 WIB
header img
Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi (foto: MPI)

Menurutnya Ferdy Sambo kerap tinggal di rumah pribadi yang berada di daerah Bangka, Jakarta Selatan. Brigadir J juga ikut tinggal mengikuti Sambo. "Kalau Bapak (Ferdy Sambo) pulang ke Bangka, (Brigadir J) tidur di Bangka," ujar Rizky. 

Sedangkan Putri, kata Rizky, kerap tinggal di rumah di Saguling bersama anak-anaknya. Sidang Bharada E hari ini beragendakan pemeriksaan saksi-saksi. Saksi yang dihadirkan yakni dari pihak keluarga dan kerabat Brigadir J, serta kuasa hukum keluarga.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut