Masih Kritis, 2 Korban Tabrakan Pembalap Road Racce di Atambua Dirujuk Ke Kupang

Evan Dile Payong
Suasana di ruangan IGD RSUD Atambua, foto/ iNews TV/ Evan Pay

"Dari Keenam pasien ini dua yang harus kita rujuk ke Kupang, untuk mendapat perawatan intesif dari dokter hakli bedah saraf, dan saat ini kita sudah memasangkan alat ventilator untuk membantu pernapasan, mereka kita berharap secepatnya bisa mendapat jawaban dari rumah sakit di kupang agar kedua pasien ini segera di rujuk, untuk tenaga medis dan mobil sudah siap," katanya.

Selain itu ketua panitia kegiatan kejurda open turnamen Charis Kenenbudi juga mengatakan pihaknya akan bertanggung jawab penuh atas kejadian ini,  unutk saat ini kita fokus dulu pada pasien yang dirawat dan sebagai ketua panitia saya akan bertanggung jawab penuh. untuk kelanjutan kegiatan road race dirinya belum bisa memastikan karena saat ini nyawa manusia lebih penting.

"Saat ini kita fokus dulu untuk keselamatan korban, memang kita tdiak mengharapkan akan terjadi musibah seperti ini namun semua sudah terjadi dan sebagai Panitia saya siap bertanggung jawab unutk keselamatan korban, apapunk akan saya lakukan agar para korban bisa kembali pulih," katanya.

Untuk kelanjutan kegiatan road race yang rencananya akan di laksanakan esok diirnya belum memikirkan hal itu yang saat ini di oikirkan adalah keselamatan korban.

Editor : Stefanus Dile Payong

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network