Apa Itu Objectum Sexual? Yuk Simak Penjelasannya!

Amy Heppy S
Objectum Sexual . Erika LaBrie, Wanita yang Menikahi Menara Eiffel (Foto: Benin Web)

JAKARTA, iNews.id - Objectum sexual adalah kondisi orientasi seksual dimana seseorang tertarik pada benda-benda mati. Salah satu contoh kasus objectum sexual yang pernah menghebohkan adalah kisah Erika LaBrie, wanita asal Amerika Serikat yang menikahi menara Eiffel pada tahun 2007 lalu. Erika bahkan mengubah nama belakangnya menjadi Eiffel setelah menikahi ikon Kota Paris, Prancis itu.  Kisah Erika LaBrie yang menikahi menara Eiffel ini kemudian diangkat dalam film dokumenter berjudul “Strange Love: Married to the Eiffel” yang tayang pada 2008 lalu.

Diketahui, Erika LaBrie merupakan salah satu orang yang mengalami objectum sexual (OS). Lantas, apa itu objectum sexual? Simak ulasan iNews.id berikut ini.

Objectum Sexual  Objectum sexuality atau objectum seksualitas (OS) adalah kondisi orientasi seksual dimana seseorang tertarik pada objek atau benda-benda mati.



Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network