Pesan Presiden Jokowi untuk Anak-anak: Belajar, Jangan Lupa Berdoa

Raka Dwi Novianto
Jokowi di Hari Anak Nasional 2022

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri acara puncak peringatan Hari Anak Nasional di Bogor pada hari ini, Sabtu (23/7/2022).Ia pun berpesan agar anak-anak tidak lupa belajar serta berdoa. 

"Saya ucapkan Hari Anak Nasional kepada anak-anakku semuanya. Belajar terus ya, belajar belajar jangan lupa berdoa ya sembahyang, salat ya," kata Jokowi dalam sambutannya yang disiarkan YouTube Kementerian PPPA, Sabtu (23/7/2022).

Selain itu, Jokowi juga meminta anak-anak untuk menjaga kesehatan dan tidak lupa untuk selalu menggunakan masker. Pasalnya, pandemi Covid-19 masih mengintai di tengah masyarakat. "Jaga kesehatan jangan lupa pakai masker dimanapun karena Covid sekarang ini masih ada," ucap dia.



Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network