get app
inews
Aa Text
Read Next : Bantu Ukraina Amerika Kembali Gelontorkan Bantuan Militer Senilai Rp5,6 Triliun

Waduh! Rusia Tuding Ukraina Punya Alasan Bunuh Tentaranya Sendiri

Jum'at, 29 Juli 2022 | 20:17 WIB
header img
Pusat penahanan tentara Ukraina yang ditangkap Rusia hancur akibat serangan artileri. Foto/Daniil Bezsonov/Telegram

Pihak berwenang di Republik Rakyat Donetsk (DPR) mengatakan jumlah korban tewas dalam serangan rudal telah meningkat menjadi 53 orang.

Wakil Menteri Penerangan DPR Daniil Bezsonov memposting video grafis di saluran Telegramnya, yang menunjukkan beberapa mayat yang termutilasi dan hangus di dalam gedung yang hancur.

 Menurut Kementerian Pertahanan Rusia dan pihak berwenang setempat, pasukan Ukraina menggunakan beberapa peluncur roket HIMARS yang dipasok Amerika Serikat (AS) untuk menyerang pusat penahanan di dekat desa Yelenovka.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut