get app
inews
Aa Text
Read Next : Semburkan Kolom Abu Setinggi 700 Meter Gunung Ile Lewotolok di NTT Erupsi

Kembali Erupsi Gunung Ile Lewotolok Keluarkan 15 Letusan dengan Ketinggian 500-1.200 Meter

Sabtu, 02 Juli 2022 | 13:37 WIB
header img
Gunung Ile Lewotolok keluarkan 15 kali letusan sejak pukul 00.00 hingga 06.00 WITA, Sabtu (2/7/2022). (FOTO: Ist)

KUPANG, iNews.id - Aktivitas Gunung Ile Lewotolok di Nusa Tenggara Timur meningkat. Pos pemantau menyebut terjadi 15 kali letusan sejak pukul 00.00 hingga 06.00 WITA, Sabtu (2/7/2022). 

"Ketinggian letusannya berkisar 500 hingga 1.200 meter dari puncak kawah," kata Kepala Pos Pemantau Gunung Api Ile Lewotolok, Stanis Arakian dalam keterangan tertulis di Kupang. Dia menjelaskan, secara visualisasi, gunung tampak jelas hingga kabut 0-I. Sementara asap kawah bertekanan lemah hingga sedang teramati berwarna kelabu dan hitam dengan intensitas tebal dan tinggi. 
 

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut