get app
inews
Aa Read Next : Miris! Korupsi Dana Desa Untuk Kepentingan Pribadi, Kades di Malaka NTT Ditangkap Kejaksaan

Badai Gelombang Rossby Ekuator Terjang NTT Ratusan Rumah di Malaka Tergenang Air

Jum'at, 01 Juli 2022 | 10:14 WIB
header img
Ratusan rumah di desa Oanmane terendam air Kamis,(30/06/2022), foto iNews TV, Evan Pay.

MALAKA, iNews.id - Badai gelombang Rossby Ekuator menerjang wilayah Nusa Tenggara Timur.  Gelombang rossby yang
meningkatkan pertumbuhan awan konvektif di wilayah NTT ini memicu terjadinya hujan lebat selama dua hari di wilayah Kabupaten Malaka akibatnya ratusan rumah di kecamatan Malaka Barat Kabupaten Malaka Nusa Tenggara Timur mulai di genangi air seting 50 cm.

Editor : Stefanus Dile Payong

Follow Berita iNews Belu di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut