BEIRUT, iNewsBelu.id - Militer Israel mengerahkan alat pertahanan militer untuk menangkal serangan Hizbullah dari Lebanon. Drone Tempur dikerahkan Hizbullah untuk menggempur tentara Israel.
Melansir dari Reuters, Sabtu (28/10/2023), Otoritas Lebanon bahkan harus mengeluarkan panduan pencegahan untuk mengevakuasi Bandara Beirut jika konflik meluas. Sudah tiga minggu, Israel dan Hizbullah yang berpaham Syiah saling menyerang.
Konflik ini merupakan yang terbesar di perbatasan Lebanon-Israel sejak kedua belah pihak berperang pada tahun 2006. Saat itu, landasan pacu di Bandara Internasional Beirut Rafic Hariri bersama dengan infrastruktur Lebanon ditutup akibat serangan itu.
Editor : Stefanus Dile Payong
Artikel Terkait