“Untuk melindungi tanah air, kedaulatan, saya merasa perlu untuk mendukung keputusan Staf Umum mengenai mobilisasi parsial,” ujarnya.
Lebih lanjut Putin menuduh negara Barat melakukan 'pemerasan nuklir', namun Rusia punya banyak senjata untuk membalas. Untuk ancaman yang satu ini Putin menegaskan dirinya tidak menggertak.
"Jika integritas teritorial negara terancam, kami menggunakan semua cara yang ada untuk melindungi rakyat, ini bukan gertakan," kata Putin.
Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Putin Kirim 300.000 Pasukan Tambahan, Polandia: Rusia Ingin Hancurkan Ukraina ", Klik untuk baca: https://www.inews.id/news/internasional/putin-kirim-300000-pasukan-tambahan-polandia-rusia-ingin-hancurkan-ukraina.
Editor : Stefanus Dile Payong
Artikel Terkait