Mendagri Pastikan 3 Provinsi Baru di Papua Ikut Pemilu 2024

Bachtiar Rojab
Menteri Dalam Negeri M Tito Karnavian. (Foto: Ist)


JAKARTA, iNews.id - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian memastikan tiga Daerah Otonom Baru (DOB) yang berada di Papua, yakni Papua Selatan, Papua Tengah, dan Papua Pegunungan akan ikut memeriahkan gelaran Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Tito menyampaikan, hal tersebut berdasarkan Undang-Undang yang telah mengikutsertakan seluruh Provinsi di Indonesia. 

"Itu otomatis nanti (ikut Pemilu 2024). Kan di undang-undangnya (dicantumkan), mereka pasti ikut lah," ujar Tito kepada wartawan di Taman Mini Indonesia Indah, Minggu (17/7/2022).  Tito menambahkan, berbeda halnya dengan wilayah Papua Barat Daya yang masih diusulkan di parlemen. Dia belum bisa memastikan terkait ikut tidaknya wilayah tersebut. 



Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network