Kembali Erupsi Gunung Ile Lewotolok Keluarkan 15 Letusan dengan Ketinggian 500-1.200 Meter

Antara
Gunung Ile Lewotolok keluarkan 15 kali letusan sejak pukul 00.00 hingga 06.00 WITA, Sabtu (2/7/2022). (FOTO: Ist)

Letusan yang terjadi juga disertai dengan gemuruh dan dentuman sedang hingga kuat. Teramati lontaran ke segala arah dengan jarak luncur 300-800 meter dari pusat erupsi.

Letusan yang terjadi juga mengakibatkan kegempaan di sekitar permukiman di bawah kaki gunung api dengan durasi berkisar dari 34-129 detik. 

"Tremor menerus (microtremor) terekam dengan amplitudo 0.5-1 mm (dominan 0.5 mm)," ujarnya. Dia menyebut saat ini aktivitas gunung api yang sempat meletus pada November 2020 itu sangat tinggi.  "Level III atau siaga masih berlaku hingga saat ini, karena itu mereka mengeluarkan sejumlah rekomendasi agar warga sekitar waspada," katanya.



Editor : Stefanus Dile Payong

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network