WhatsApp Error, Meta: Akan Segera Kami Pulihkan

Tanggung Yudha
Meta sedang berupaya memulihkan WhatsApp untuk semua orang secepat mungkin. (Foto: Reuters)

Sebelumnya Lestari, salah satu pengguna WhatAspps  mengeluhkan tidak bisa menggunakan aplikasi. "Kenapa ya tidak bisa kirim pesan. Pesan yang masuk ada, tapi tidak ada centang,"ujarnya. Ini juga dirasakan, Hasan. "Pesan yang dikirim tidak centang satu atau dua," ujarnya.

Hingga berita ini diturunkan belum ada pernyataan resmi dari WhatsApp atas gangguan tersebut terhadap pengguna di Indonesia.

Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " WhatsApp Error, Meta: Akan Segera Kami Pulihkan ", Klik untuk baca: https://www.inews.id/techno/internet/whatsapp-error-meta-akan-segera-kami-pulihkan/2.

 

Editor : Stefanus Dile Payong

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network