Miliki 1 Peleton Tempur Khusus, Batalyon Infanteri 10 Marinir Jaga Selat Malaka

Kurnia Ilahi
Batalyon Infanteri Marinir memiliki satu peleton tempur khusus yang bertugas menjaga Selat Malaka. (Foto: Youtube Jenderal Andika Perkasa).

JAKARTA, iNewsBelu.id  -Selat Malaka menjadi jalur komunikasi laut dan jalur dukungan logistik.  Hal ini Menjadi  Peran penting Marinir untuk menjaga geografis Selat Malaka karena dinilai sangat penting. 

Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) Marinir 10/SBY Letkol (Mar) Briand Iwan Prang mengatakan, faktor kenyamanan dan keamanan menjadi penentu perputaran roda perekonomian di Selat Melaka. Satu atau dua isu pembajakan di wilayah tersebut, kata dia akan membuat investasi terganggu.

"Pimpinan marinir dan pimpinan TNI Angkatan Laut meminta Presiden menempatkan unsur marinir di Batam supaya dapat memberikan jaminan kenyamanan dan keamanan," ujar Briand Iwan dipantau dari kanal YouTube Jenderal TNI Andika Perkasa di Jakarta, Selasa (18/10/2022). 

Dia menuturkan, kenyamanan dan keamanan sangat menentukan perputaran roda perekonomian di Selat Melaka. Isu pembajakan di wilayah tersebut dinilai akan membuat investasi terganggu.

Menurutnya, kemampuan yang dimiliki untuk mendukung tugas angkatan laut di area Batam maupun Kepulauan Riau setiap harinya dilaksanakan dalam unsur peleton maupun kompi. 

Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network