Perang Ukraina Makin Sengit Angkatan Udara Rusia Terima Jet Tempur Siluman Su-57 Baru

Anton Suhartono
Angkatan Udara Rusia akan menerima jet tempur Su-57 baru tahun ini (Foto: Reuters)

MOSKOW, iNewsBelu.id - Rusia akan meningkatkan produksi jet tempur siluman generasi kelima, Su-57, saat perang di Ukraina semakin sengit

Pasukan Beruang Merah telah menerjunkan jet tempur canggih ini dalam perang di Ukraina, namun jumlahnya masih sangat terbatas. Perusahaan teknologi pertahanan milik pemerintah Rusia Rostec menyatakan, Angkatan Udara Rusia akan menerima unit baru tahun ini.

“Angkatan Udara Rusia akan menerima jet tempur Su-57 baru tahun ini,” kata bos Rostec, Sergei Chemezov, Kamis (22/9/2022), dalam pernyataan di akun Telegram resmi perusahaan, seperti dilaporkan kembali RT. 



Editor : Stefanus Dile Payong

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network